Kelurahan Sukamiskin Juara Lomba Desa Kelurahan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2023
Kelurahan Sukamiskin akhirnya menunjukkan konsistensinya sebagai Juara, setelah melalui lomba kelurahan di tingkat Kota Bandung, dan melaju ke tahap seleksi 3 besar lomba desa dan kelurahan di tingkat Provinsi Jawa…